Download Logo atau Lambang Puskesmas Terbaru CDR PNG HD, bisa anda download logo ini dengan kualitas atau resolusi yang tinggi sehingga tidak pecah jika di gunakan untuk gambar yang besar. Anda bisa juga menyimpan file dengan format CDR Dengan Cara Download File CDR-nya.
Pusat Kesehatan Masyarakat, disingkat Puskesmas, adalah organisasi fungsional yang menyelenggarakan upaya kesehatan yang bersifat menyeluruh, terpadu, merata, dapat diterima dan terjangkau oleh masyarakat, dengan peran serta aktif masyarakat dan menggunakan hasil pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi tepat guna, dengan biaya yang dapat dipikul oleh pemerintah dan masyarakat. Upaya kesehatan tersebut diselenggarakan dengan menitikberatkan kepada pelayanan untuk masyarakat luas guna mencapai derajad kesehatan yang optimal, tanpa mengabaikan mutu pelayanan kepada perorangan.
Penjelasan mengenai Logo Puskesmas
Beberapa ketentuan pada PMK Nomor 75 Tahun 2014 tentang pusat kesehatan masyarakat sehubungan dengan lambang tersebut:
Selain lambang, kami juga menyajikan pengertian dari lambang tersebut, tentunya berdasarkan PMK Nomor 75 Tahun 2014, sebagai berikut:
Bentuk segi enam (hexagonal), melambangkan:
Pusat Kesehatan Masyarakat, disingkat Puskesmas, adalah organisasi fungsional yang menyelenggarakan upaya kesehatan yang bersifat menyeluruh, terpadu, merata, dapat diterima dan terjangkau oleh masyarakat, dengan peran serta aktif masyarakat dan menggunakan hasil pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi tepat guna, dengan biaya yang dapat dipikul oleh pemerintah dan masyarakat. Upaya kesehatan tersebut diselenggarakan dengan menitikberatkan kepada pelayanan untuk masyarakat luas guna mencapai derajad kesehatan yang optimal, tanpa mengabaikan mutu pelayanan kepada perorangan.
Penjelasan mengenai Logo Puskesmas
Beberapa ketentuan pada PMK Nomor 75 Tahun 2014 tentang pusat kesehatan masyarakat sehubungan dengan lambang tersebut:
- Bangunan Puskesmas harus memasang lambang puskesmas agar mudah dikenal oleh masyarakat.
- Lambang Puskesmas harus diletakkan di depan bangunan yang mudah terlihat dari jarak jauh oleh masyarakat.
Selain lambang, kami juga menyajikan pengertian dari lambang tersebut, tentunya berdasarkan PMK Nomor 75 Tahun 2014, sebagai berikut:
Bentuk segi enam (hexagonal), melambangkan:
- keterpaduan dan kesinambungan yang terintegrasi dari 6 prinsip yang melandasi penyelenggaraan Puskesmas.
- makna pemerataan pelayanan kesehatan yang mudah di akses masyarakat.
- pergerakan dan pertanggungjawaban Puskesmas di wilayah kerjanya.
- Irisan dua buah bentuk lingkaran melambangkan dua unsur upaya kesehatan, yaitu:
- Upaya Kesehatan Masyarakat (UKM) untuk memelihara dan meningkatkan kesehatan serta mencegah dan menanggulangi timbulnya masalah kesehatan masyarakat.
- Upaya Kesehatan Perseorangan (UKP) untuk memelihara dan meningkatkan kesehatan serta mencegah dan menanggulangi timbulnya masalah kesehatan perorangan.
- Stilasi bentuk sebuah bangunan, melambangkan Puskesmas sebagai tempat/wadah diberlakukannya semua prinsip dan upaya dalam proses penyelenggaraan kesehatan.
- Bidang segitiga mewakili tiga faktor yang memengaruhi status derajat kesehatan masyarakat yaitu genetik, lingkungan, dan perilaku.
- Bentuk palang hijau berbentuk segi enam melambangkan pelayanan kesehatan yang mengutamakan promotif preventif.
- Warna hijau melambangkan tujuan pembangunan kesehatan yang diselenggarakan Puskesmas, dalam rangka mencapai derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya.
- Warna putih melambangkan pengabdian luhur Puskesmas.
Logo Puskesmas HD PNG
| Download CDR |
Mungkin itu beberapa penjelasan mengenai Logo Puskesmas Terbaru semoga bisa bermanfaat dan bisa berguna logo-nya dalam kehidupan sehari-hari.
Tinggalkan komentar bila ada penjelasan yang kurang paham dan terimakasih.
Post a Comment